Apakah UU ITE di Indonesia dan SOPA/PIPA di AS Sama?


Blogpanik.blogspot.com - Selamat pagi sahabat blogger serta para pembaca yang budiman. Jumpa lagi di pagi ini kami memberikan berita seputar SOPA/PIPA. Beberapa waktu lalu, di Amerika Serikat ramai diperbincangkan soal SOPA/PIPA. Lalu apakah aturan tersebut sama seperti UU Informasi dan Transaksi Elektronik ala Indonesia?

Pendekatan UU Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE) di Indonesia dengan Stop Online Piracy Act (SOPA) dan Protect Intelectual Property Act (PIPA) di Amerika tak sama. Di UU ITE urusannya lebih mengatur siapa berbuat apa dan bagaimana transaksi dan bukti transaksi yang dilakukan di Internet dapat diakui oleh hukum.

Sementara SOPA/PIPA adalah lebih kepada bagaimana para pemilik hak atas kekayaan intelektual (haki) dapat meminta bantuan dan/atau kekuatan hukum untuk melakukan penindakan para pelanggar HaKI tersebut di ranah online.

Nah yang sama, jika memang mau dikatakan demikian, adalah pada urusan kebebasan berekspresi/berinformasi. Jika dengan UU ITE orang bisa sampai di penjara karena berpendapat atapun berekspresi di Internet.

Kalau di SOPA/PIPA urusannya kalau tidak ekstra hati-hati berbagi informasi dan berekspresi, maka bisnis kita atau orang lain bisa dimatikan. Ujungnya sih sama saja, keduanya rentan disalahgunakan untuk menghambat kebebasan berekspresi di Internet.

Demikianlah sedikit penjelasan mengenai UU ITE di Indonesia dengan SOPA PIPA di As sama atau tidaknya. Semoga ini bisa menjadi ilmu yang bermanfaat :)


Sumber
Share this article :

8 komentar:

  1. mantep gan infonya lanjutkan, keep posting

    BalasHapus
  2. Waaaaaah jangan sampai ada degh di Indonesia kalau sampai ada hancur daaaagh kita, hahahahahha

    ga mampu ke beli sob software dan game nya yg sangat mahal,,,,,,,

    nice share sobat and happy blogging

    BalasHapus
  3. seep sobat makin paham nih sama soap dan pipa sobat,,,

    BalasHapus
  4. rasanya mulai sekarang harus mulai beralih ke produk2 open source ya gan. :D cari film2 dengan format .ogg aja, abis buat beli ga ada duitnya. hehe

    BalasHapus
  5. wah nice inpo sob...
    izin nyimak :)
    Maaf baru hadir soalnya abiz sakit :)

    BalasHapus
  6. sama-sama tidak beda jauh kalo gitu
    haha

    BalasHapus
  7. Kang wahid : makasihh gan dukungannya :44
    Kang Falah M : betull gann, jadi makin susah dah kita wewww. Sipp soob :44

    Kang Asthoo : sipp sobatt :44
    Kang rama : wahh, gppa gann. semoga cepat sembuh brooo dan makin maju dalam blogging :44
    Rizall : wkwkwk, sama gann hihihi

    Earth : iyaa gan wkwkw. Dan mudah2an kagak diterapkan di indo:12

    BalasHapus
  8. wahhh...malah berabe di indonesia nih kayaknya UUnya bang...penjara.
    moga UU mengenai ITE di Indonesia dalam kenyataannya gak segalak sopa ya bang yang akan memberantas hangus penghasilan seseorang tanpa babibu lagi

    BalasHapus

Copyright © 2012 Designed by : BTDesigner · Edited By : Dunia IT dalam Blog · Powered by Blogger

Partner Kami


Review blogpanik.blogspot.com on alexa.com

Followers

Free Bitcoin

Bits2u